Image of Ilmu Kesehatan Masyarakat dalam Konteks Kebidanan

Text

Ilmu Kesehatan Masyarakat dalam Konteks Kebidanan



Buku Ilmu Kesehatan Masyarakat dalam Konteks Kebidanan ini berisi materi lengkap tentang ilmu kesehatan masyarakat sebelum bidan memberikan asuhan atau pelayanan kepada masyarakat/komunitas tertentu di mana pun bidan berada. Buku ini aplikatif untuk digunakan mahasiswa kebidanan yang berada di tingkat akademik maupun klinis. Pembahasan yang komprehensif dan sistematis memudahkan mahasiswa kebidanan membacanya.
Buku ini berisi pembahasan mengenai Puskesmas dan program-programnya, termasuk microplanning untuk menentukan prioritas masalah kesehatan, Posyandu, Polindes, Pemeliharaan Kesehatan pada Wanita, Pemeliharaan Kesehatan pada Ibu Hamil, Pertolongan Persalinan di Rumah, Asuhan pada Masa Nifas/Pascasalin, Masalah dalam Kehamilan dan Persalinan, Pelayanan Kesehatan Bayi Baru Lahir, Pelayanan Kesehatan Balita, Pelayanan pada Pus dan Wus, Pelayanan Kesehatan pada Menopause/Klimakterium, Pengelolaan Pelayanan Kebidanan Komunitas, dan terakhir Penggerakan PSM.

Daftar Isi:

Pusat Kesehatan Masyarakat
Posyandu
Polindes
Pemeliharaan Kesehatan pada Wanita
Pemeliharaan Kesehatan pada Ibu Hamil
Pertolongan Persalinan di Rumah
Asuhan pada Mada Nifas/Pascapersalinan
Masalah dalam Kehamilan dan Persalinan
Pelayanan kesehatan Bayi Baru Lahir
Pelayanan Kesehatan Balita
Pelayanan Kesehatan pada PUS dan WUS
Pelayanan Kesehatan pada Menopause/Klimakterium
Pengelolaan pelayanan Kebidanan Komunitas
Penggerakan Peran Serta Masyarakat


Ketersediaan

K01135614 ATI i C1My Library (614)Tersedia
K01135 01614 ATI i C2My Library (614)Tersedia
K01135 02614 ATI i C3My Library (614)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
614 ATI i
Penerbit EGC : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
x + 179 hlm.;21x14cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789790440920
Klasifikasi
614
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya