Image of Komunikasi Terapeutik Teori & Praktik

Text

Komunikasi Terapeutik Teori & Praktik



Komunikasi terapeutik merupa­kan teknik komunikasi yang sangat vital bagi perawat dalam mendukung penyembuhan klien yang paripurna, baik bio-psiko-sosio-spiritual. Bentuk komunikasi dua arah antara perawat dan klien ini diwujudkan dalam bentuk interaksi verbal maupun nonverbal untuk mencapai suatu kepercayaan dan keterikatan psikologis di antara keduanya dengan orientasi kesembuhan klien.

Komunikasi Terapeutik: Teori & Praktik Edisi 2 menyuguhkan materi yang lebih dalam dan komprehensif tentang segala hal yang perlu dimiliki perawat dalam upaya membantu klien memecahkan masalahnya, meningkatkan hubungan interpersonal dan saling percaya, memberi perhatian dan pengertian, serta berempati terhadap keadaan yang dialami klien.

Table Of Content

Konsep Komunikasi
Komunikasi dalam Pelayanan Keperawatan
Komunikasi Terapeutik
Kesadaran Intrapersonal dalam Hubungan Interpersonal Perawat-Klien
Penggunaan Diri Secara Efektif dalam Komunikasi Terapeutik
Tahap Komunikasi Terapeutik
Strategi Menanggapi Respons Klien
Hambatan dalam Komunikasi Terapeutik
Komunikasi Terapeutik pada Kondisi dan Kelompok Khusus


Ketersediaan

K02068610.14 SUR kMy Library (610.14)Tersedia
K02068 01610.14 SUR kMy Library (610.14)Tersedia
K02068 02610.14 SUR kMy Library (610.14)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
610.14 SUR k
Penerbit EGC : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
14x21 cm, vii, 99 Hlm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789790445277
Klasifikasi
610.14
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
2
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya