Detail Cantuman
Advanced Search
Text
Manual Prakanker Serviks
Buku ini berisi pedoman penatalaksanaan lesi pra-kanker serviks,mulai dari teknik-teknik deteksi dini lesi pra-kanker yang meliputi tes pap,IVA,dan kolposkopi,hingga manajemen lesi pra-kanker yang meliputi krioterapi,LEEP/LETZ,dan trakhelektomi. Buku ini membahas mengenai metode terbaru dari WHO yaitu, "see&treat",yang terbukti lebih cocok digunakan di negara berkembang. Agar pembaca dapat memahami lesi pra-kanker dengan baik,dalam buku ini kami bahas juga mengenai kanker mulai epidemiologi,natural history,klasifikasi,staging dan pencegahannya.Yang menarik lagi di dalam buku ini kami sajikan beberapa kasus penatalaksanaan lesi pra-kanker berikut hasil terapinya,sehingga dapat memberikan gambaran yang lebih jelas.
Ketersediaan
K00326 | 618.2 IMA m | My Library (600) | Tersedia |
K00326 01 | 618.2 IMA m | My Library (600) | Tersedia |
K00326 02 | 618.2 IMA m | My Library (600) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
618.2 IMA m
|
Penerbit | Sagung Seto : Jakarta., 2008 |
Deskripsi Fisik |
15x23 cm, xiv, 135 Hlm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9789793288529
|
Klasifikasi |
618.2
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain