Image of Konsep & Penulisan Riset Keperawatan

Text

Konsep & Penulisan Riset Keperawatan



Menulis karangan ilmiah sering merisaukan mahasiswa, penyebabnya adalah sulitnya menemukan buku pedoman yang mudah dipahami. Buku ini disusun secara ringkas dan jelas berdasarkan kurikulum pendidikan kesehatan keperawatan yang dilengkapi dengan berbagai contoh penerapan riset secara nyata, sehingga sangat cocok sebagai buku referensi.Buku ini juga menyajikan contoh proposal penelitian, format penilaian ujian skripsi.Diharapkan buku ini berguna bagi para pembaca baik mahasiswa, perawat dan praktisi di tatanan pelayanan kesehatan.Pembahasan meliputi: Karya Ilmiah Pedoman Skripsi Pengorganisasian Skripsi Judul Penelitian, Perumusan Masalah dan Tujuan Penelitian Penelusuran Pustaka Kerangka Konseptual dan Hipotesis Desain Penelitian Variabel Penelitian dan Definisi Operasional Sampling Desain Penyusunan dan Analisa Data Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Penelitian Contoh Instrumen Penelitian Keperawatan


Ketersediaan

K00825001.4 SET kMy Library (000)Tersedia
K00825 01001.4 SET kMy Library (000)Tersedia
K00825 02001.4 SET kMy Library (000)Tersedia
K00825 03001.4 SET kMy Library (000)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
001.4 SET k
Penerbit Graha Ilmu : Yogjakarta.,
Deskripsi Fisik
23 cm, xiv, 310 Hlm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789797562168
Klasifikasi
001.4
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya